Bunga KPR Bank Belum seperti yang Diharapkan

Senin, 03 Agustus 2020

- Commercial and Business Development Director AKR Land Alvin Andronicus mengatakan bahwa stimulus yang diberi pemerintah saat ini masih berupa penurunan suku bunga repo yang menjadi 4 persen.

Namun, menurutnya, secara umum masih belum diimbangi dengan penurunan suku bunga oleh para bank yang memberi kredit pemilikan rumah (KPR) dengan bunga yang rendah juga.

"Dengan masa pandemi ini lumayan banyak pihak perbankan yang terlalu selektif dan memberi persyaratan kepada calon kreditur yang cukup ketat," ujarnya kepada Bisnis, Senin (3/8/2020).

Selengkapnya klik: https://ekonomi.bisnis.com/read/20200803/47/1274405/bunga-kpr-bank-belum-seperti-yang-diharapkan